www.fgks.org   »   [go: up one dir, main page]

Lompat ke isi

Bristol Myers Squibb: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q266423
Baris 50: Baris 50:
[[Kategori: Perusahaan Amerika Serikat]]
[[Kategori: Perusahaan Amerika Serikat]]
[[Kategori: Fortune 500]]
[[Kategori: Fortune 500]]

[[en: Bristol-Myers Squibb Company]]

Revisi per 20 September 2015 01.14

Bristol-Myers Squibb Company
publik (NYSE: BMY)
Industrifarmasi
Kantor
pusat
,
Amerika Serikat
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Tokoh
kunci
Lamberto Andreotti
(CEO)
Pendapatan$16.385 juta
Total aset$38.592 juta
Situs webwww.bms.com

Bristol-Myers Squibb Company (NYSE: BMY) adalah sebuah perusahaan publik asal Amerika Serikat yang bergerak di industri farmasi.[1] Saat ini, markas pusat Bristol-Myers Squibb Company terletak di 345 Park Ave., New York City, New York, dan dipimpin oleh CEO Lamberto Andreotti.[1]

Pada tahun 2013, Bristol-Myers Squibb Company masuk dalam daftar Fortune 500, sebuah daftar peringkat perusahaan berdasarkan pendapatan kotornya yang dibuat oleh majalah Fortune setiap tahun.[1] Bristol-Myers Squibb Company berada dalam peringkat 176 (sebelumnya peringkat 158) dengan pendapatan sekitar $16.385 juta, keuntungan sebesar $2.563 juta, dan total aset sebesar $38.592 juta.[1]

Bristol-Myers Squibb Company fokus pada penelitian, pengembangan, pelisensian, manufaktur, pemasaran, dan penjualan obat-obatan dan biofarmasi.[2]

Referensi

Lihat pula

Pranala luar